Daftar Daerah yang Berpotensi Terjadi Lonjakan Kasus Covid-19 Usai Libur Natal dan Tahun Baru 2021

- 15 Desember 2020, 10:56 WIB
Ilustrasi Kerumunan Massa.*
Ilustrasi Kerumunan Massa.* /OrnaW/Pixabay

Baca Juga: Innalillahi, Rektor UMP Anjar Nugroho Meninggal Dunia di RSUP Dr Kariadi Semarang, Ini Kronologinya

Sementara di wilayah pedesaan, pemerintah daerah diminta untuk memperkuat implementasi pembatasan sosial berskala mikro dan komunitas.

“Jumlah angka positif dan angka kematian terus meningkat pasca libur di delapan dan 20 provinsi, setelah sebelumnya trennya menurun,” ucap Luhut seperti dilansir dari Antara, Selasa 15 Desember 2020.

Lebih lanjut, Luhut meminta gubernur di DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur untuk melakukan optimalisasi pemanfaatan isolasi terpusat, memperkuat operasi yustisi untuk memastikan pelaksanaan isolasi terpusat dan protokol kesehatan 3M (mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak).

Baca Juga: Ganjar Pranowo Perintahkan Profesi Ini untuk Disuntik Vaksin Covid-19 Duluan

Baca Juga: BMKG: Wilayah Ini Akan Diguyur Hujan Intensitas Sedang Hingga Lebat, Catat dan Siap-siap!

“Pemerintah daerah saya minta juga mengetatkan pembatasan sosial berdasarkan konteks urban dan suburban/rural,” pinta Luhut.

Luhut juga menyinggung wilayah Provinsi Bali dan lainnya. Daerah itu diminta ada pengetatan protokol kesehatan di rest area, hotel, dan tempat wisata.

Pengetatan juga perlu dilakukan di bandara. Wisatawan yang akan naik pesawat ke Bali, wajib melakukan tes PCR H-2 sebelum penerbangan.

Baca Juga: Tiga dari Lima Tersangka Kasus Petamburan Tak Jadi Dijerat Pasal Berlapis, Begini Penjelasan Polisi

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah