5 Tips Terbaik untuk Menjaga dan Mencegah Gangguan Kesehatan Selama Lebaran! Jangan Dilewatkan

- 10 April 2023, 16:54 WIB
5 Tips Terbaik untuk Menjaga dan Mencegah Gangguan Kesehatan Selama Lebaran! Jangan Dilewatkan
5 Tips Terbaik untuk Menjaga dan Mencegah Gangguan Kesehatan Selama Lebaran! Jangan Dilewatkan /

SEMARANGKU - 5 tips terbaik untuk menjaga dan mencegah gangguan kesehatan selama Lebaran, simak penjelasan berikut!

Berbagai macam sajian Lebaran mulai dari makanan berat, cemilan, sampai minuman nyatanya mampu membuat masalah kesehatan.

Hidangan Lebaran yang didominasi makanan dan minuman manis, tidak jarang pula memicu kadar gula darah melonjak dan kolesterol darah menjadi tidak terkontrol.

Baca Juga: Tips Mudah Menjaga Kesehatan Mata, Segera Lakukan Dari Sekarang Salah Satunya Konsumsi Buah dan Sayur

Ancaman berat badan meningkat, tekanan darah tinggi, dan kumatnya penyakit kencing manis pun datang seiring konsumsi makanan Lebaran.

Untuk orang yang sehat sekalipun, tak jarang menderita kekurangan vitamin sehingga selaput lendir mulut cenderung pecah-pecah.

Bahkan mengakibatkan gusi berdarah. Ini karena hidangan Lebaran selalu dihangatkan sebelum dikonsumsi kembali.

Proses penghangatan terus-menerus akan menyebabkan vitamin terbuang dan timbulnya sembelit.

Ancaman penyakit berat seperti serangan jantung dan stroke pun timbul. Lalu, bagaimana untuk mencegah itu semua? 

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x