Daftar Buah dan Sayur Rendah Gula yang Baik Bagi Kesehatan

- 20 Juni 2021, 21:15 WIB
Daftar Buah dan Sayur Rendah Gula yang Baik Bagi Kesehatan
Daftar Buah dan Sayur Rendah Gula yang Baik Bagi Kesehatan /pexels.com/Suzy Hazelwood

Selain itu blewah juga memiliki kandungan vitamin dan antioksidan.

6. Kubis

Buah kubis memiliki kandungan seperti vitamin, kalsium, zat besi, dan juga rendah akan gula.

100 g kubis yang anda konsumsi memiliki kandungan  6 g karbohidrat, 3 g serat, dan 3 g gula.

7. Jeruk

Tak hanya memiliki rasa yang nikmat, jeruk juga termasuk kedalam kategori rendah gula.

Satu buah jeruk utuh mengandung 12 g gula. Gula tersebut lebih berbentuk ke sukrosa.

Tak hanya itu saja, jeruk juga memiliki kandungan Vitamin C, antioksidan, dan antiinflamasi.

Itulah beberapa buah dan sayuran rendah gula yang bisa anda jadikan pilihan sebagai menu makanan.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah