Berikut Daftar Lengkap Aplikasi untuk Cek Penerima Bansos hingga Banpres, Segera Unduh

- 27 Oktober 2020, 21:23 WIB
BLT Bansos Per KK Non PKH
BLT Bansos Per KK Non PKH /Kemensos/

SEMARANGKU – Berikut daftar sejumlah aplikasi yang dapat digunakan untuk mengecek penerima Bansos, dan Banpres. Apakah kalian tau bantuan apa saja yang dapat cicek daftar penerimanya?

Berikut informasinya, terdapat beberapa jenis bansos yang daftar penerimanya dapat diakses oleh masyarakat, salah satu diantaranya adalah Bantuan Presiden atau dikenal dengan Banpres.

Untuk melakukan pengecekan daftar penerima bansos tersebut, terdapat sejumlah aplikasi yang dapat digunakan oleh masyarakat.

Baca Juga: Menangkan Hadiah Total Rp160 Juta dari Telkomsel, untuk Umum Bisa Pakai HP, Ini Caranya!

Baca Juga: Bisa Dapat PKH, Sembako, Banpres, dan Bansos Tunai Cukup dengan Unduh Aplikasi Ini, Buruan!

Beberapa waktu yang lalu, sejumlah manfaat dari aplikasi pengecek daftar penerima bantuan tersebut disampaikan oleh Menteri Sosial, Juliari P Batubara.

Dilansir oleh Semarangku dari situs resmi Kemensos, Mensos Juliari menyatakan bahwa pemerintah memiliki perlindungan sosial, identifikasi, dan pemilihan penerima manfaat, pembayaran serta untuk memantau program melalui Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

“Pemerintah memiliki sistem perlindungan sosial, identifikasi dan pemilihan penerima manfaat, pembayaran serta memantau program melalui Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), ” ujar Mensos Juliari sebagaimana dilansir oleh Semarangku dari laman resmi Kemensos.

Baca Juga: Aplikasi Terbaru untuk Cek Bantuan Penerima BLT Kemensos Semua Program, Begini Cara Pakainya

Halaman:

Editor: Bakrisal Rospa

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x