Kapan BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Cair? Ini Jadwalnya, Pastikan dengan Login ke Web Kemnaker

- 1 Oktober 2020, 04:00 WIB
 Cek 3 Hal Ini Agar Dapat BLT Subsidi Gaji Tahap 5
Cek 3 Hal Ini Agar Dapat BLT Subsidi Gaji Tahap 5 /Semarangku / Semarangku/

SEMARANGKU – Simak penjelasan jadwal pencairan BLT subsidi gaji tahap 5 di artikel ini, setidaknya masih ada kuota untuk 3,9 juta penerima BLT subsidi gaji yang akan dicairkan oleh Kemnaker.

Sebelumnya Kemnaker telah menargetkan sebanyak 15,7 juta pekerja mendapat bantuan bulan September dan jumlah penerima dari tahap 1 sampai 4 berjumlah 11,8 juta pekerja.

Masih ada sisa kuota 3,9 juta pekerja sehingga banyak yang mengharapkan pencairan BLT subsidi gaji tahap 5 segera dilakukan.

Baca Juga: Pentingnya Menjaga Keamanan Akun ShopeePay, Simak Caranya

Pekerja dapat memastikan dirinya terdaftar di pencairan BLT subsidi gaji tahap 5 dengan login ke web Kemnaker.

Pencairan BLT subsidi gaji tahap 5 sendiri terjadi jika memenuhi sejumlah kondisi yang berkaitan dengan alur atau proses pencairan bantuan.

Kemnaker membutuhkan waktu 4 hari kerja untuk memeriksa data yang diterima dari BPJS Ketenagakerjaan. Hal ini telah diatur dalam petunjuk teknis atau juknis yang telah ditetapkan.

Baca Juga: Rumah Jurnal FITK UIN Gelar Webinar Jurnal Indexing dan Networking Bersama Reza Kafipuour dari Iran

Baca Juga: Pekerja Seni Bahagia, Segera Dapat BLT Bantuan Sosial dari Kemdikbud, Besarnya Rp 1 Juta per Orang

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah