Cara Dapat dan Lapor Jika Belum Menerima BST Kemensos Gelombang 2 Rp 300 Ribu yang Sudah Cair

- 5 November 2020, 21:25 WIB
Laman cek bansos BST Kemensos
Laman cek bansos BST Kemensos /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

Bantuan BST Kemensos gelombang 2 Rp 300 ribu ini disalurkan oleh Kemensos sejak Juli lalu hingga Desember 2020 mendatang.

Menurut Menteri Sosial RI, Juliari P. Batubara mengungkapkan bahwa program BST gelombang 1 dan 2 ini telah menghabiskan biaya sebesar Rp 32,5 triliun.

"Program ini merupakan kelanjutan dari BST sebelumnya dengan nilai sebesar Rp 600.00 per bulan yang telah dibagikan melalui tiga tahap sejak April hingga Juni 2020, Jumlah anggaran yang kami gelontorkan untuk BST gelombang 1 dan 2 mencapai Rp 32,5 triliun," tutur Juliari, dikutip SEMARANGKU dari Instagram @kemensosri.

Baca Juga: Berbekal KTP dan NIK, Kamu Dapat Mengecek Penerima BLT Banpres UMKM di eform.bri.co.id/bpum

Untuk kalian yang ingin mendapatkan BST Kemensos gelombang 2 Rp 300 ribu, kalian harus menghubungi aparat desa masing-masing untuk memastikan nama kalian terdaftar sebagai benerima bantuan BST.

Adapun syaratnya untuk dapat menerima BST Kemensos gelombang 2 Rp 300 ribu ini diantaranya;

- Belum terdaftar sebagaia penerima Program Sembako

-  Belum terdaftar sebagai peserta Program Keluarga Harapan (PKH)

Untuk proses pencairan, pemerintah telah menunjuk bank Himbara, yakni bbank Mandiri, Bank BNI, bank BTN, dan bank BRI sebagai penyalur BST Kemensos gelombang 2 Rp 300 ribu ini.

Baca Juga: Cara Lengkap Daftar BLT UMKM Rp2,4 Juta, Cek Online BPUM via BRI Pakai KTP di eform.bri.co.id/bpum

Halaman:

Editor: Bakrisal Rospa

Sumber: Semarangku (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah