Jangan Remehkan Langkah Mitigasi Bencana Gunung Merapi dari BPPTKG Berikut Ini

- 24 November 2020, 14:00 WIB
Gunung Merapi.*
Gunung Merapi.* /Sumber: Instagram/@bpptkg/

Siaga (Level III)

  • Jangan lakukan kegiatan di tempat berbahaya
  • Dahulukan evakuasi di Kawasan Rawan Bencana (KRB) III
  • Amankan surat-surat penting atau berharga
  • Amankan harta bergerak (raja kaya dan raja brana)
  • Ikuti informasi terkini, perkembangan aktivitas Gunung Merapi
  • Siapkan tas siaga (pakaian, senter, obat-obatan sederhana, radio, handphone/HT, makanan ringan, minuman) di tempat yang mudah dijangkau.
  • Segera mengungsi apabila mulai terlihat guguran lava pijar atau awan panas kecil atau suara gemuruh yang menerus

Baca Juga: Syarat Penerima Bantuan Kuota Internet Gratis Kemendikbud, Pastikan Terpenuhi Agar Bisa Cair!

Baca Juga: Bisa Selamat dari Ledakan Gunung Merapi, Ini Tradisi Adat Jawa yang Dipercaya Hingga Saat Ini

Awas (Level IV)

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: BPPTKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah