Manfaat dan Resep Sambal Teri Kecombrang Mudah dan Lezat Cuma 20 Menit

- 29 Agustus 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi sambal Teri, Manfaat dan Resep Sambal Teri Kecombrang Mudah dan Lezat Cuma 20 Menit
Ilustrasi sambal Teri, Manfaat dan Resep Sambal Teri Kecombrang Mudah dan Lezat Cuma 20 Menit /Tangkap layar YouTube.com/Dapur Lagi
  • Masukkan bawang merah utuh. Tumis sampai wangi, layu, dan kulitnya mulai terurai. Lalu tiriskan.

  • Masih dengan minyak dan wajan yang sama, goreng cabe rawit sampai harum dan berubah warna, lalu tiriskan.

  • Goreng kecombrang sampai layu, lalu tiriskan.

  • Goreng terasi sebentar menggunakan minyak sisa menggoreng bumbu. Angkat dan matikan api.

  • Ulek kasar semua bumbu. Usahakan bawang merah dan cabe masih setengah utuh.

  • Masukkan kembali seluruh bahan yang telah diulek ke dalam wajan berisi minyak sedikit. Nyalakan api kembali.

  • Tumis sebentar sampai tercampur rata, masukkan teri goreng. Koreksi rasa dan angkat.

  • Kecombrang teri siap disajikan hangat.

  • Total waktu, mulai dari persiapan sampai masak sambal teri kecombrang adalah 20 menit.

    Mudah dan lezat. Selamat mencoba.***

    Halaman:

    Editor: Heru Fajar


    Tags

    Artikel Pilihan

    Terkait

    Terkini

    Terpopuler

    Kabar Daerah