Konsumsi 7 Makanan Ini Agar Tidak Mudah Sakit Batuk dan Pilek di Musim Hujan

- 11 Desember 2020, 18:14 WIB
Pilih makanan dan minuman yang dapat membuat imun tubuh kuat di musim hujan agar tidak batuk dan pilek
Pilih makanan dan minuman yang dapat membuat imun tubuh kuat di musim hujan agar tidak batuk dan pilek /PIXABAY/Ajale

Baca Juga: Jaga Keamanan Akun Anda dari Serangan Siber dengan Tips Berikut!

Baca Juga: 10 Tips Hidup Sehat di Rumah Tanpa Harus Mengeluarkan Banyak Uang

Bawang putih

Bawang putih dikenal dengan efek antibakteri, antivirus, dan antijamur yang dimilikinya. Melansir dari laman Healthline, sejumlah studi menemukan efek positif bawang putih terhadap pilek.

Studi tersebut mengemukakan orang yang mengonsumsi bawang putih akan lebih jarang sakit dan umumnya sembuh lebih cepat saat terserang penyakit.

Beberapa penelitian juga menemukan, suplemen ekstrak bawang putih dapat meningkatkan fungsi kekebalan tubuh dan menurunkan tingkat keparahan batuk dan pilek.

 Baca Juga: 3 Nama Calon Sekda Jateng, Keputusan di Tangan Ganjar Pranowo, Cek Siapa Saja

Baca Juga: Pemudik yang Pulang ke Solo Langsung Karantina 14 Hari, FX Rudy: Kalau Dibledoske Rugi Masyarakatnya

Yogurt

Kandungan probiotik di dalam yogurt punya banyak khasiat untuk tubuh. Dari sejumlah penelitian probiotik dapat membantu orang jadi lebih jarang terkena pilek.

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x