China Resmi Ucapkan Selamat Pada Joe Biden-Harris, Konflik Laut China Selatan Bakal Berakhir?

- 14 November 2020, 09:16 WIB
Kolase Presiden China Xi Jinping dan Presiden Amerika Terpilih Joe Biden.
Kolase Presiden China Xi Jinping dan Presiden Amerika Terpilih Joe Biden. /Kolase Bagikanberita.com /

Baca Juga: Geger! Israel Bakal Nyatakan Perang dengan Iran Jika Joe Biden Lakukan Hal Ini, Obama Juga Terkait

Dari dekade sebelumnya, Negara China seringkali terjadi konflik dengan Amerika Serikat terkait kekuasaan dan perdagangan global.

Dari konflik tersebut menimbulkan sebuah persaingan dan peperangan antar dua kubu tersebut.

Namun, setelah Donald Trump lengser dari jabatannya, apakah konflik tersebut selesai?

Baca Juga: Siap-siap! Kuota Internet Gratis Kemendikbud Cair 2 Kali di Telkomsel, Begini Cara Ceknya

Baca Juga: Woro-woro! Pemerintah Akan Hentikan Penjualan BBM Premium dan Pertalite Tahun 2021 di Daerah Ini

Banyak spekulasi bahwa antar dua kubu tersebut saling bekerja sama dan menguntungkan antar pihak.

Bahkan, pemerintah China optimis bahwa Joe Biden akan membawa hubungan China dan Amerika ke jalan yang lebih tenang dan damai.

Sehingga, dari dua Negara tersebut akan bersaing secara sehat dan mampu memberikan dampak positif pada keduanya.***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah