Gempa Bumi Guncang Seram Bagian Timur Maluku, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami Waspada Gempa Susulan

- 3 November 2020, 02:24 WIB
Gempa Bumi Guncang Seram Bagian Timur Maluku, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami Hati-Hati Gempa Susulan
Gempa Bumi Guncang Seram Bagian Timur Maluku, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami Hati-Hati Gempa Susulan /Semarangku/BMKG

* Gempa bumi Seram Timur Maluku

* BMKG: magnitudo (M) 5,6 tidak berpotensi tsunami 

* Tetap waspada gempa bumi susulan

SEMARANGKU – Dini hari ini gempa bumi guncang Seram Bagian Timur Maluku tidak berpotensi tsunami namun tetap waspada gempa susulan yang mungkin terjadi.

Baca Juga: Bencana Tsunami Telah Terjadi di Berbagai Lokasi, Siapkan Mitigasi Sejak Dini

Baca Juga: Tsunami 20 Meter Bakal Hantam Daratan Pantai Selatan Pulau Jawa, Fenomena Alam Kajian Riset ITB

Gempa ini dilaporkan telah terjadi dini hari pada pukul 01.02 WIB tanggal 3 November 2020.

Meski tidak berpotensi tsunami gempa bumi magnitudo (M) 5,6 mengguncang Kabupaten Seram Bagian Timur, Maluku telah membuat masyarakat resah terhadap kemungkinan yang akan terjadi nanti.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dalam pengumumannya mengatakan gempa yang mengguncang Seram Bagian Timur Maluku tidak berpotensi tsunami.

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x