Cara Paling Mudah Bikin KKS Dapat Rp 500 Ribu, BLT Kemensos per KK Non PKH, Datangi Pihak Ini

- 12 Oktober 2020, 11:38 WIB
Panduan Cara Daftar BLT Kemensos Rp 500 Ribu per KK non PKH
Panduan Cara Daftar BLT Kemensos Rp 500 Ribu per KK non PKH /Semarangku.com

SEMARANGKU – Cara mudah buat KKS atau Kartu Keluarga Sejahtera untuk mencairkan Rp 500 ribu dari program BLT Kemensos per KK non PKH.

Kartu keluarga sejahtera dapat digunakan untuk mencairkan dana BLT Kemensos senilai Rp 500 ribu yang diberikan per kepala keluarga yang bukan termasuk penerima manfaat PKH.

Pencairan dengan KKS dapat dilakukan melalui e-warong, tetapi ada pula pencairan melalui kantor cabang atau ATM bank himbara.

Baca Juga: Tanpa Pakai KTP Bisa Dapat BLT Kemensos Rp 500 Ribu per KK Non PKH, Begini Cara Ceknya, Buktikan!

Baca Juga: 6 Bantuan Sosial diperpanjang Sampai 2021, Ada BLT Subsidi Gaji Sampai Kartu Prakerja, Cek Syaratnya

Sejak awal pemerintah telah menganggarkan Rp 4,5 triliun dari dana program perlindungan sosial untuk bantuan sosial tunai ini.

Para penerima hanya perlu melakukan pengecekan DTKS secara online atau oflline lalu bisa langsung melakukan pencairan jika ditanyakan sebagai penerima.

Calon penerima bantuan harus memenuhi syarat antara lain keluarga yang bukan penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH). Penerima juga merupakan penerima bantuan program bantuan pangan nontunai (BPNT) atau kartu sembako.

Baca Juga: Bantuan Kuota Internet Gratis Cair untuk Pelajar Desa? Ini Syarat dan Cara Dapatnya!

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x