Luhut Binsar Pandjaitan Sampaikan Strategi 3T untuk Mengendalikan Pandemi Covid-19

- 7 September 2021, 11:15 WIB
Luhut Binsar Pandjaitan Sampaikan Strategi 3T untuk Mengendalikan Pandemi Covid-19
Luhut Binsar Pandjaitan Sampaikan Strategi 3T untuk Mengendalikan Pandemi Covid-19 /YouTube/Sekretariat Presiden/

Dalam implementasinya juga dilaksanakan secara bertahap, berlanjut, dan terpadu.

“Kita sudah melewati masa puncak jumlah kasus terkonfirmasi, jumlah perawatan di rumah sakit, dan jumlah kematian. Jadi jangan sampai ada gelombang ketiga,” kata Luhut Binsar Pandjaitan di konferensi pers virtual.

Dalam konferensi pers tersebut, Menko Perekonomian Airlangga Hartarto juga hadir memberikan laporan bahwa di luar Jawa juga mengalami perbaikan.

Yang tadinya ada 34 Kabupaten/ Kota yang diberlakukan level 4, saat ini level 4 hanya diberlakukan pada 23 Kabupaten/ Kota.

Perbaikan kondisi diharapkan terus terjadi dan menyebar di seluruh wilayah Indonesia.

Sehingga perekonomian masyarakat kembali normal.***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Maritim.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x