Pendakian Gunung Semeru Jawa Timur Ditutup Total, Sampai Kapan?

- 31 Desember 2020, 13:31 WIB
ilustrasi gunung semeru Jawa Timur Indonesia
ilustrasi gunung semeru Jawa Timur Indonesia /Pixabay/

Baca Juga: Big Hit Entertainment Akan Tindak Tegas Komentar Jahat dan Rumor Palsu Tentang BTS dan TXT

Kemudian, pihaknya mengeluarkan surat keterangan baru, Rabu 30 Desember 2020, untuk menutupkan secara total aktivitas pendakian gunung Semeru Jawa Timur selama 3 bulan.

Hal ini mengingat cuaca dan bencana yang akan terjadi di awal tahun baru sesuai dengan arahan dari BMKG.

“Penutupan ini juga bertujuan untuk memulihkan, serta revitalisasi ekosistem Semeru,” tandasnya.***

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah