Lima Besar Perolehan Suara Parpol di Pilkada Serentak 2020, PDI Perjuangan Urutan Berapa?

- 16 Desember 2020, 11:35 WIB
Lima Besar Perolehan Suara Parpol di Pilkada Serentak 2020, PDI Perjuangan Urutan Berapa?
Lima Besar Perolehan Suara Parpol di Pilkada Serentak 2020, PDI Perjuangan Urutan Berapa? /KPU/Antara Foto

“Menurut hitung cepat (quick count) dari 270 wilayah yang menggelar pemilihan kepala daerah, pasangan yang didukung Golkar memenangi 165 daerah,” ujar Airlangga dalam pernyataannya.

Partai Demokrat 57 Persen

Partai Demokrat mengklaim kemenangan di 147 daerah dari 270 daerah yang menggelar Pilkada 2020.

Sekretaris Bappilu DPP Partai Demokrat, Kamhar Lakumani mengaku partainya berhasil memenangkan 57 persen dalam Pilkada 2020 ini.

Baca Juga: Kotak Amal yang Diduga untuk Sumber Dana Teroris Ditemukan Densus 88 di Daerah Ini...

“Kesuksesan Pilkada bernilai penting dan strategis karena secara empirik berkorelasi erat dan berhubungan timbal balik dengan sukses Pileg dan sukses Pilpres,” ujarnya dalam keterangan tertulisnya.

Partai Nasdem

Nasdem berada di urutan ketiga perolehan suara terbanyak pada Pilkada serentak 2020.

Sebanyak 132 daerah dari 270 daerah yang menggelar Pilkada tahun ini, dimenangi Partai Nasdem.

Baca Juga: Kompetisi PUBG Berhadiah Rp10 Juta Digelar Desember ini, Begini Cara Daftarnya

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x