Cara Lapor Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Via Online, Cek Pencairan di BRI, BNI, BTN, Mandiri

13 Oktober 2020, 10:28 WIB
Cara Lapor Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Via Online /

SEMARANGKU – Mudah, cara lapor belum dapat BLT subsidi gaji tahap 5 via online dan berikut pencairan di bank BRI, BNI, BTN, dan Mandiri.

BLT subsidi gaji tahap 5 telah dinyatakan cair Rp 1,2 juta ke semua rekening bank seperti bank BRI, BNI, BTN, dan Mandiri sejak tanggal 7 Oktober lalu.

Penerima BLT subsidi gaji tahap 5 sendiri berjumlah 618.588 pekerja dan pencairannya masih dilakukan bersamaan dengan pencairan 4 tahap BLT sebelumnya.

Baca Juga: Tenang, Tahun Depan BLT Subsidi Gaji Hingga Kartu Prakerja Tetap Cair, Apa Saja Cek 6 Bansos di Sini

Baca Juga: Sejumlah Bansos Diadakan Hingga 2021, BLT dan Kartu Prakerja Gelombang 11 Termasuk? Cek di Sini

Sayangnya, hingga pencairan BLT subsidi gaji tahap 5, masih ada sejumlah pekerja yang mengaku belum mendapatkan transferan.

Jika Anda termasuk dalam pekerja yang terdaftar sebagai penerima namun belum mendapat transferan, bisa segera melapor via online.

Realisasi penerima BLT subsidi gaji tahap pertama yaitu 2.484.429 orang atau 99,38 persen dari total penerima tahap pertama.

Baca Juga: Info Lowongan Kerja di BUMN, LinkAja Butuh Banyak Posisi, Syarat dan Cara Daftar Disini

Baca Juga: CEK FAKTA! Daftar Prakerja Gelombang 11 Telah Dibuka? Dapatkan Bantuan Rp 600 Ribu, Benarkah?

Realisasi penerima BLT subsidi gaji tahap 2 yaitu 2.981.533 orang atau 99,38 persen dari total penerima tahap kedua.

Realisasi penerima BLT subsidi gaji tahap 3 yaitu 3.476.361 orang atau 99,32 persen dari total penerima tahap ketiga.

Sedangkan pencairan untuk tahap 4 sudah menyasar ke 2.528.263 orang atau 95,26 persen dari total penerima tahap keempat.

Baca Juga: BLT UMKM Banpres Produktif dan Subsidi Gaji Rp 2,4 Juta diperpanjang, Ini Daftar Bansos Hingga 2021

Baca Juga: Bantuan Kuota Internet Gratis Belum Dikirim ke HP-mu? Segera Lakukan Hal Ini Sebelum Terlambat!

Data-data tersebut diambil oleh Kemnaker pada 5 Oktober pada pukul 22.42 WIB. Total dana yang telah dicairkan untuk pekerja yaitu sebesar 11.470.586 pekerja atau 98,42 persen dari total seluruh penerima.

Untuk melakukan pengecekan data, dapat dilakukan hanya dengan mengakses laman sso.bpjsketenagakerjaan.go.id di smartphone atau komputer.

Setelah masuk ke laman, pekerja akan diminta untuk memasukkan email dan password yang digunakan pada saat mendaftarkan data diri.

Baca Juga: SBY Dituding Danai Aksi Demo Tolak Omnibus Law, tapi Malah Tokoh Ini yang Mengaku!

Baca Juga: 6 Bantuan Sosial diperpanjang Sampai 2021, Ada BLT Subsidi Gaji Sampai Kartu Prakerja, Cek Syaratnya

Setelah berhasil masuk, akan muncul laman yang berisi nama, NIK, upah, dan nomor rekening yang didaftarkan untuk menerima bantuan.

Melalui laman tersebut pekerja dapat memastikan bahwa dirinya terdaftar sebagai calon penerima BLT subsidi gaji atau upah.

Jika pekerja memiliki keluhan atau pertanyaan, bisa mengunjungi link bantuan.kemnaker.go.id untuk menyampaikannya.***

Editor: Heru Fajar

Sumber: Kemnaker

Tags

Terkini

Terpopuler