10 September Dirayakan Sebagai Hari Pencegahan Bunuh Diri Sedunia

- 10 September 2020, 15:00 WIB
10 September diperingati sebagai hari pencegahan bunuh diri sedunia
10 September diperingati sebagai hari pencegahan bunuh diri sedunia /cdn.shopify.com

Baca Juga: Kisah Haru Saat Ganjar Pranowo Beri Hadiah Laptop ke Siswa yang Mampu Jelaskan Protokol Kesehatan

Pada tahun 2003, WHO dan IASP (Asosiasi Internasional untuk Pencegahan Bunuh Diri) mengumumkan bahwa tanggal 10 September dijadikan sebagai hari pencegahan bunuh diri sedunia. Hal ini dikarenakan banyaknya kasus bunuh diri yang terjadi di seluruh dunia (Sekitar 3000 kasus bunuh diri terjadi setiap 40 detik).

Kebanyakan orang orang yang bunuh diri memiliki usia sekitar 15 – 29 tahun. Pada umur ini orang orang akan mulai harus memikirkan tentang masa depan mereka dan mereka yang tak tahu harus apa, akan putus asa dan depresi.

Pada hari pencegahan bunuh diri sedunia ini kita bisa menjulurkan tangan kita pada orang orang sedang butuh bantuan untuk menghadapi hidup.

Baca Juga: AWAS! Ikan Salmon Jadi Media Penularan Covid-19 Internasional, Ujar Ilmuwan Tiongkok

Baca Juga: Saingi Google Maps, TomTom Rilis Aplikasi Navigasi di Huawei App Gallery, Cek Infonya!

Kita juga bisa mengadakan sebuah seminar tentang kesehatan mental atau tentang bunuh diri atau hal lain.

Jika kita tak punya waktu, kita bisa sekedar membaca buku atau berita tentang kasus kasus bunuh diri untuk menambah wawasan kita tentang orang orang yang memilih untuk bunuh diri.

Jadi mari kita bantu teman, rekan dan keluarga kita yang membutuhkan bantuan kita, meski hanya sekedar menyemangati.

Baca Juga: Video Bentrokan Militer India dan Tiongkok Viral di Medsos China, Lihat Videonya Di Sini!

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: National Day Calendar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah