China Berpotensi Topang Ekonomi Rusia di Tengah Sanksi yang Diberikan Kepada Moskow, Bagaimana Respon Barat?

- 25 Februari 2022, 18:45 WIB
China Berpotensi Topang Ekonomi Rusia di Tengah Sanksi yang Diberikan Kepada Moskow, Bagaimana Respon Barat?. /Sputnik/Aleksey Druzhinin/Kremlin via Reuters
China Berpotensi Topang Ekonomi Rusia di Tengah Sanksi yang Diberikan Kepada Moskow, Bagaimana Respon Barat?. /Sputnik/Aleksey Druzhinin/Kremlin via Reuters /

Setelah melonggarkan impor gandum, China dapat melunakkan pukulan dari setiap kesulitan ekonomi yang ditimbulkan pada Moskow dengan meningkatkan pangsa impor energinya.

Pada bulan Februari 2022, Rusia menandatangani kontrak 30 tahun untuk memasok gas ke China melalui pipa baru.

Ini adalah bagian dari kemitraan energi yang berkembang antara kedua pihak.

Rusia adalah produsen minyak terbesar ketiga di dunia dan produsen gas alam terbesar kedua.

Itulah China yang berpotensi menopang ekonomi Rusia di tengah sanksi yang diberikan oleh Barat karena menginvasi Ukraina.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x