BLT Subsidi Gaji Bakal Cair Januari 2021, Kelompok Ini Pasti Menerimanya!

- 23 Januari 2021, 09:16 WIB
Menaker Ida Fauziyah
Menaker Ida Fauziyah /Dok.Kemnaker/Dok. Kemnaker

SEMARANGKU – BLT subsidi gaji BPJS Ketenagakerjaan akan dicairkan kembali pada bulan Januari 2021 untuk golongan dalam artikel ini.

Pihak Kemnaker sudah memastikan sasaran penyaluran BLT subsidi gaji BPJS Ketenagakerjaan BSU tetap sasaran.

Sebelumnya, Menaker Ida mengungkapkan penyaluran BLT subsidi gaji pada tahap 1 dan 2 belum terealisasikan 100 persen.

Baca Juga: Cara Dapat Hadiah Saldo Total Rp2,5 Juta dari Telkomsel, Syarat Hanya Isi TTS!

Baca Juga: Modal HP Bisa Dapat Bansos Sembako Rp200 Ribu, Cek Penerima di sini!

Adapun rincian penyaluran BLT subsidi gaji di tahun sebelumnya, yaitu:

BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 1 telah dicairkan kepada 12.293.134 penerima atau sekira 99,11 persen dari target penerima.

BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 2 telah dicairkan kepada 12.244.169 penerima atau sekira 98,71 persen dari target penerima.

Baca Juga: China Desak AS untuk Segera Gelar Pertemuan Joe Biden dan Xi Jinping, Ini Alasannya!

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x