Ganjar Pranowo Optimis, Angka Kesembuhan Jateng Naik 3 Persen Setelah Seminggu Penanganan Serentak

- 21 September 2020, 16:07 WIB
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo optimis angka kesembuhan akan meningkat
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo optimis angka kesembuhan akan meningkat /Semarangku / Dok Humas Prov Jateng/

Baca Juga: SK Penlok Tol Solo-Yogyakarta Diteken Gubernur Jateng, Warga Diminta Tak Jual Lahan ke Spekulan

Tak sampai disitu, Yulianto juga menjelaskan bila jumlah pasien terkonfirmasi yang dirawat di rumah sakit juga menurun pada minggu ke 38. Dari 597 menjadi 335 atau menurun jadi 43 persen.

“Untuk ketersediaan ICU kita, dari 355 ruang ICU yang terpakai hanya 40 persen 60 persennya kosong. Harapannya tak usah dipakai. Sementara Ruang isolasi sebanyak 3.470 hanya terisi 39,8 persen,” ujarnya. ***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x