Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke- 61, Bagikan Sembako dan Beras Kepada Masyarakat Semarang

- 20 April 2021, 05:30 WIB
Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke- 61 Bagikan Masker Kepada Pengguna Jalan di Semarang
Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke- 61 Bagikan Masker Kepada Pengguna Jalan di Semarang /Dok Humas Polda Jateng

SEMARANGKU - Spesial saat Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke- 61, membagikan bantuan sembako dan beras kepada masyarakat di Semarang.

Dengan membagikan sembako dan beras, Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke- 61 ingin memberikan bantuan yang bisa menolong masyarakat Semarang di masa sulit.

Usai membagikan masker dan memberikan himbauan kepada masyarakat tentang keselamatan lalu lintas candi (OKLC) 2021, Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Jateng bersama Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke- 61, Serdik Heru Budiharto, SIK, MIK, Senin 19 April 21, membagikan beras dan sembako kepada masyarakat yang berada di jalan Kartini Semarang.

Dikatakan Serdik Sespimen Polri angkatan 61, Heru Budiharto, SIK, MIK, bahwa kegiatan bakti sosial pembagian sembako dan beras ini, sebagai wujud kepedulian Polri kepada masyarakat di saat pandemi Covid 19.

Baca Juga: Api Abadi Mrapen Dinyalakan Lagi, Sudah Tidak Alami?

Baca Juga: Jateng Bakal Lakukan Uji Coba PTM Tahap Kedua, Ganjar Pranowo: Sekolah Juga Siapkan Ujian Luring

Baca Juga: Evaluasi PTM di Jateng, Ganjar Pranowo: Siswa Sudah Tertib Justru Guru yang Masih Ngeyel

Baca Juga: SMAN 1 Gondang Sragen yang Jadi Klaster Sekolah, Ternyata Tak Masuk Daftar Uji Coba PTM di Jateng

"Kegiatan ini sebagai wujud dari kepedulian Polri terhadap masyarakat di pandemi covid ini, karena banyak masyarakat yang ekonominya lumpuh akibat Covid 19," kata Heru Budiharto.

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x