Tak Ingin Kecolongan, Negara Ini Lakukan Lockdown saat Natal dan Tahun Baru

- 20 Desember 2020, 09:02 WIB
Ilustrasi - warga Italia yang melakukan lockdown
Ilustrasi - warga Italia yang melakukan lockdown /pexels.com

Sebagai bentuk tanggung jawab pemerintah, Conte menjanjikan kompensasi sebesar 645 juta euro atau sekitar Rp11,17 triliun untuk membantu sektor perhotelan yang telah dilanda krisis kesehatan selama 10 bulan.

Baca Juga: Dapatkan Bansos Modal Usaha Rp3,5 Juta Desember, Cek KTP-mu di dtks.kemensos.go.id

Seperti diketahui, Italia merupakan negara dengan kasus Covid-19 paling parah di Benua Eropa.

pada Oktober 2020, kasus Covid-19 di Italia. Lonjakan kasus Covid-19 di Italia memaksa pemerintah setempat memberlakukan pembatasan baru oleh pemerintah.

Sejak saat itu, sebagian besar telah dilonggarkan, tapi dengan ratusan orang yang masih meninggal setiap hari.

Pemerintah Italia semakin khawatir bahwa liburan Natal kali ini memicu penyebaran virus yang tidak terkendali. ***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah