Cara Dapat Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud, Cair di Indosat-Telkomsel-Tri

- 23 September 2020, 11:48 WIB
Cara Dapat Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud
Cara Dapat Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud /Twitter/@KemenkeuRI

Baca Juga: Usai Jadi Korban Kekerasan Seksual, Jang Jane Lakukan Ini untuk Yakinkan Penggemar

Baca Juga: Tiongkok Tingkatkan Program Kerja Massalnya Secara Drastis di Wilayah Tibet

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah menyiapkan anggaran hingga Rp 7,2 Triliun untuk keperluan subsidi kuota dalam pembelajaran jarak jauh.

Untuk jumlah rincian bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud, akan diberikan berbeda-beda untuk setiap jenjang pendidikan.

Pada jenjang paling bawah yaitu peserta didik PAUD, akan mendapat bantuan kuota 20 GB per bulan dengan rincian 15 GB kuota belajar dan 5 GB kuota umum.

Baca Juga: Harga Emas Antam Retro Hari Ini Rabu, 23 September 2020 Terbaru 0,5 gram Rp489.000

Baca Juga: Siap-siap! Ini Syarat Terbaru untuk Daftar Kartu Prakerja Gelombang 10, Penuhi Data Ini!

Untuk jenjang sekolah dasar dan menengah, peserta didik akan mendapat bantuan kuota sebesar 35 GB per bulan dengan rincian 30 GB kuota belajar dan 5 GB kuota umum.

Sedangkan, untuk mahasiswa akan diberikan bantuan kuota sebesar 50 GB dengan rincian 45 GB kuota belajar dan 5 GB kuota umum. ***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Semarangku (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x