Jadwal Pencairan BLT Rp600 Tahap 3, Cek Namamu Sebelum Terlambat!

- 8 September 2020, 17:18 WIB
Jadwal Pencairan BLT Rp600 Tahap 3/Youtube
Jadwal Pencairan BLT Rp600 Tahap 3/Youtube /

SEMARANGKU - BLT atau bantuan langsung tunai sebesar Rp600 ribu diberikan oleh pemerintah kepada pekerja swasta yang mempunyai gaji di bawah Rp5 juta dan terdaftar sebagai anggota BPJS Ketenagakerjaan.

BLT Rp600 ribu diberikan oleh pemerintah guna melakukan percepatan Pemulihan Ekonomi Nasional atau PEN.

Meskipun target dari pemerintah adalah memberikan bantuan kepada 15,7 juta calon penerima.

Baca Juga: Timnas U19 Indonesia vs Kroasia, Pemain Janji Berikan Fokus Penuh, Plus LINK LIVE STREAMING

Baca Juga: Intel Tiger Lake Inovasi dari Intel Generasi ke 11 yang Diklaim Mampu Saingi AMD, Simak Performanya

Namun nyatanya hal tersebut belum terpenuhi, lantaran saat ini 14,2 juta nomor rekening saja yang sudah terkumpul.

Belum tercapainya target tersebut disampaikan langsung oleh Direktur Utama BP Jamsostek Agus Susanto.

Agus juga menambahkan, dari 14,2 juta data tersebut, mengerucut menjadi 11,3 juta setelah dilakukan proses validasi 3 tahap.

Baca Juga: Update Tayangan Bawang Putih Berkulit Merah ANTV Selasa 8 September 2020, Ana Diselingkuhi?

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x