Pencairan BLT Tahap Kedua Akan Dilakukan Jika Hal Ini Selesai, Catat!

- 29 Agustus 2020, 09:56 WIB
Pencairan BLT Tahap Kedua Akan Dilakukan Jika Hal Ini Selesai, Catat!
Pencairan BLT Tahap Kedua Akan Dilakukan Jika Hal Ini Selesai, Catat! /Pikiran-Rakyat//Pikiran-Rakyat

SEMARANGKU - BLT Rp600.000 tahap pertama sudah dicairkan pemerintah, pada Kamis, 28 Agustus 2020.

Pemberian BLT Rp600.000 tahap pertama diberikan kepada 2,5 juta penerima yang sudah divalidasi.

Penyaluran BLT Rp600.000 kepada 2,5 penerima tersebut, dilakukan melalui empat Bank BUMN, yakni Bank BNI, Bank BTN, Bank BRI, dan Bank Mandiri.

Baca Juga: Sinopsis Belenggu Dua Hati ANTV Episode 24 Sabtu 29 Agustus 2020, Rumah Tangga Aditya Hancur

Baca Juga: Hari Ini Pencairan BLT Rp600 Ribu, Syarat Wajib Harus Dipenuhi Para Penerima Bantuan Langsung Tunai

Pemerintah menargetkan pemberian BLT kepada 15,7 calon penerima, sehingga akan ada tahap-tahap selanjutnya untuk pemberian BLT tersebut.

Lantas, kapan pemberian BLT Rp600.000 tahap kedua akan dilakukan?

Dilansir Semarangku dari artikel di Mantra Sukabumi yng berjudul: Siap-siap, Pemerintah Pastikan BLT Rp 600 Ribu Tahap 2 Cair Pekan Depan

Baca Juga: Sinopsis Putri Untuk Pangeran RCTI Sabtu 29 Agustus 2020, Pangeran Menjebak Mel

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x