5 Fakta Banjir Bandang Lahat yang Rendam 4 Kecamatan, Salah satunya Tewaskan Seorang Anak

- 11 Maret 2023, 09:46 WIB
5 Fakta Banjir Bandang Lahat yang Rendam 4 Kecamatan, Salah satunya Tewaskan Seorang Anak
5 Fakta Banjir Bandang Lahat yang Rendam 4 Kecamatan, Salah satunya Tewaskan Seorang Anak /

SEMARANGKU –  5 Fakta mengenai banjir bandang Lahat yang merendam 4 kecamatan dan salah satunya mengakibat seorang anak tewas.

Musibah banjir bandang terjadi di daerah Bendungan Desa Muara Siban, Pulau Pinang, Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumsel mengkonfirmasi bahwa berita tersebut benar adanya dan terjadi pada hari Kamis, 9 Maret 2023.

Sementara itu, diberitakan seorang anak yang belum diketahui identitasnya terbawa derasnya aliran air. Beberapa rumah milik warga juga terpantau hancur diakibatkan oleh bencana air bah ini.

Baca Juga: Rekonstruksi Mario Dandy ke David Ternyata Adegannya Bertambah, Shane Malah Asik Merekam

Sejak Kamis tanggal 9 Maret 2023 pukul 06.00 WIB, aliran deras air berwarna coklat sudah terlihat memenuhi permukiman warga. Para penduduk sontak panik dan berusaha menyelamatkan barang-barang yang mereka miliki agar tak ikut hanyut.

Berikut informasi lengkap tentang peristiwa banjir bandang Lahat yang telah dirangkum oleh Semarangku.com, Jumat 10 Maret 2023.

  1. Pemicu banjir

Muhammad Iqbal Alisyahban selaku Sekretaris Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumatra Selatan, mengatakan intensitas hujan deras yang akhir-akhir ini mengguyur daerah setempat menjadi penyebab adanya banjir. Hujan turun sejak hari Rabu, 8 Maret petang hari sampai Kamis, 9 Maret 2023.

Hujan yang terus menerus membuat air Sungai Lematang meluap dan menerjang kawasan rumah penduduk di sekitar sana.

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x