Wagub Jateng Taj Yasin Minta Ada Satgas Jaga Santri di Setiap Pondok

- 15 Juni 2020, 17:30 WIB
Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen minta pengurus pesantren bikin satgas Jaga Santri.
Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen minta pengurus pesantren bikin satgas Jaga Santri. /Humas Provinsi Jateng/

Hal yang terpenting, adalah proses karantina terhadap santri, yang baru datang dari wilayah asal.

Baca Juga: Pesawat Hawk yang Jatuh Buatan Inggris Warisan Era Orde Baru

Selain itu, pengurus juga wajib menyediakan fasilitas basuh tangan dan sabun untuk para santrinya.

Yasin menyebut, sudah melakukan konsultasi dengan dokter terkait mekanisme karantina.

"Kalau ponpes agak kesulitan (belajar online) maka mereka harus kembali ke pesantren. Tetapi ada yang bertahap, kemarin di Banyumas itu ada yang menerapkan kedatangan bertahap, dua ratus dulu, kemudian dikarantina setelahnya datang lagi," urainya. ***

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Humas Provinsi Jawa Tengah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x