INFO GEMPA BUMI BANTEN 12 Maret 2022 Siang Ini, Apakah Potensi Stunami?

- 12 Maret 2022, 13:29 WIB
Info gempa bumi Banten sampai Bayah Sabtu 12 Maret 2022 siang ini pukul 12.31 WIB dan BMKG rilis tidak terjadi stunami.
Info gempa bumi Banten sampai Bayah Sabtu 12 Maret 2022 siang ini pukul 12.31 WIB dan BMKG rilis tidak terjadi stunami. /Pixsabay

"Tidak berpotensi stunami," terangnya.

Baca Juga: GEMPA BUMI RUTENG 12 Maret 2022 4.7 Magnitudo, BMKG Memberikan Saran Ini

Selain itu, BMKG juga memberikan saran untuk tetap waspada jika terjadi gempa susulan.

"Hati hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi," imbuhnya.

Sebagai informasi gempa bumi Banten berkekuatan 5.3 M terjadi pada tanggal 12-Mar-22 pukul 12:31:07 WIB dengan titik koordinat Lok:7.19 LS, 105.98 BT (41 km BaratDaya BAYAH-BANTEN), Kedlmn:10 Km.***

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah