Semarak Ramadhan 2021, PR IPNU IPPNU Gersik Putih Rancang Lomba Mobile Legend dan Bazar Boba

- 11 April 2021, 19:45 WIB
Pimpinan Ranting IPNU IPPNU Gersik Putih saat merapatkan program semarak Ramadhan 2021 mulai khataman Al-Quran, Bazar minuman hingga pertandingan Mobile Legend
Pimpinan Ranting IPNU IPPNU Gersik Putih saat merapatkan program semarak Ramadhan 2021 mulai khataman Al-Quran, Bazar minuman hingga pertandingan Mobile Legend /Dok. Semarangku/Sauqi Romdani

"Untuk lokasinya di depan rumah saya dan tempat strategis serta menjangkau konsumen secara menyeluruh," tutur Mahasiswa Instika Annuqayah tersebut.

Baca Juga: Ikatan Cinta 11 April 2021: Elsa Tidak Berkutik Setelah Ponsel Riki Berhasil Diretas Rendy

Baca Juga: Gubernur Jateng Ganjar Pranowo Sampaikan Turut Berduka Atas Bencana Gempa di Jawa Timur

"Selain itu, kami juga menyediakan sistem COD dan Rekan IPNU siap mengantarkan kepada konsumen," tambahnya.

Terakhir, program pertandingan Mobile Legend, dirinya akan berkoordninasi dengan PAC IPNU Gapura maupun PC IPNU Sumenep.

Selain itu, dirinya tengah mempersiapkan barisan kepanitian pertandingan Mobile Legend dari kalangan pemuda serta kerja sama dengan Banon NU dan Kepala Desa Gersik Putih.

"Insyallah, lomba Mobile Legend ini dibuka se kecamatan dan bisa diikuti oleh rekan IPNU di kecamatan Gapura," imbuhnya.***

 

 

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x