Bantuan Kuota Data Internet 2021 Siap Cair, Mendikbud: Volume Giga Lebih Kecil

- 2 Maret 2021, 13:45 WIB
Mendikbud, Nadiem Makarim menyampaikan bahwa bantuan Kuota Internet akan dilanjutkan di 2021.
Mendikbud, Nadiem Makarim menyampaikan bahwa bantuan Kuota Internet akan dilanjutkan di 2021. /Tangkapan layar YouTube.com/Kemdikbud RI

· Terdaftar di PDDikti sebagai mahasiswa aktif atau sedang menuntaskan gelar ganda.

· Memiliki nomor ponsel aktif

· Memiliki Kartu Rencana Studi pada semester berjalan

4. Dosen

· Terdaftar di PDDikti sebagai dosen aktif

· Memiliki nomor registrasi (NIDN, NIDK, atau NUP)

· Memiliki nomor ponsel aktif

Baca Juga: AWAS! Bantuan Kuota Internet Gratis Kemdikbud Bisa Hangus Karena Hal Ini, Ketahui Penyebabnya dan Hindari!

Lalu Mendikbud juga menjelaskan bahwa semua penerima ini sesuai dari data yang ada dalam Dapodik dan PDDikti.

Jadi jika anda pada tahun lalu belum mendapatkan bantuan kuota ini, maka segera dari sekarang melapor pada pimpinan satuan pendidikan sebelum April 2021.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah