Setelah Nakes, Menkes Budi Gunadi Janjikan Wartawan Juga Dapat Vaksinasi Covid-19, Ini Katanya

- 2 Februari 2021, 21:09 WIB
Menkes Budi Gunadi Sadikin .
Menkes Budi Gunadi Sadikin . /Tangkap layar YouTube.com/Sekretariat Presiden

Baca Juga: Kunjungi Mahkamah Agung, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Bahas Tilang Elektronik

Baca Juga: Lebih dari 500 Ribu Nakes Sudah Disuntik Vaksin Covid-19, Jubir Vaksinasi Pemerintah Peringatkan Hal Ini

Sayangnya, Menkes Budi tidak menjelaskan secara detail waktu terkait vaksinasi untuk wartawan, sebagaimana diberitakan Pikiran-rakyat.com dalam artikel: Menkes Budi Gunadi Pastikan Wartawan Divaksin Usai Tenaga Kesehatan

Untuk vaksin yang diberikan ialah CoronaVac buatan Sinovac Life Science Co.Ltd. yang bekerja sama dengan PT Bio Farma (Persero). Vaksin tersebut telah melalui uji klinis melibatkan 1.620 relawan di Bandung.

Sementara PT Bio Farma berencana akan mulai mendistribusikan vaksin Covid-19 yang telah diproduksi pada akhir Februari 2021.

Baca Juga: Ganjar Soal Persiapan Gerakan Jateng di Rumah Saja: Nggak Usah Belanja Banyak-Banyak

Baca Juga: Kapolres Banjarnegara Beri Bantuan dan Bimbingan Agama ke Nenek Pencuri di Pasar Mandiraja

Hal itu disampaikan Juru Bicara PT Bio Farma Bambang Heriyanto dalam keterangan saat Kedatangan Vaksin Tahap Keempat di Bandara Internasional Soekarno-Hatta pada Selasa, 2 Februari 2021.

Seperti yang diketahui, 10 juta dosis bahan baku vaksin Covid-19 dan satu juta dosis overfill telah mendarat di Bandara Soekarno-Hatta pada Selasa, 2 Februari 2021.

Sebelumnya, 15 juta dosis bahan baku vaksin dan 1,5 juta dosis overfill juga telah lebih dulu tiba di Indonesia pada 12 Januari 2021. Bambang Heriyanto mengungkapkan bahwa 15 juta dosis bahan baku vaksin Covid-19 dari pengiriman gelombang pertama itu pun telah diproses oleh PT Bio Farma.

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah