Ada Modus Baru Penipuan Jual Beli Online, Penjual di Nganjuk Jadi Korban, Ini Kronologinya

- 3 Januari 2021, 08:03 WIB
Ilustrasi jual beli online.
Ilustrasi jual beli online. //Pixabay

Baca Juga: Cerita Penggali Kubur TPU Covid-19 Soal Hantu pada Ganjar Pranowo, Sudah Biasa Dikeloni!

Namun, berselang sepuluh menit setelah pemesanan, penipu meminta penjual untuk membelikan pulsa.

Agar penjual tertarik, penipu bahkan memberi iming-iming akan memberi tambahan ongkos kirim sebesar Rp 20 ribu.

Akan tetapi, begitu penjual menyanggupi dan sudah berada di depan ruang IGD, ternyata tidak ada orang dengan nama dr. Devi Amelia.

Baca Juga: Positif Covid-19, Khofifah Sempat Keliling Memantau Situasi Malam Tahun Baru, Tulari Masyarakat?

Baca Juga: Ada Arsenal dan The Frozen Ground di Hari Minggumu! Ini Jadwal Acara TransTV Minggu, 3 Januari 2021

Penjual pun berusaha menghubungi nomor penipu, tapi naas sudah diblokir.

Dimas pada caption foto menghimbau supaya berhati-hati dengan nomor penipu.

"Hati hati dengan nomer ini," tulisnya.

Dimas pun menjelaskan secara singkat bagaimana modus baru yang digunakan penipu.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah