Kekayaan Menteri Baru Kabinet Indonesia Maju Jokowi, dari Gus Yaqut, Sandiaga, dan Tri Risma

- 23 Desember 2020, 10:10 WIB
Kekayaan Menteri Baru Kabinet Indonesia Maju Jokowi, dari Gus Yaqut, Sandiaga, dan Tri Risma/instagram/@jokowi
Kekayaan Menteri Baru Kabinet Indonesia Maju Jokowi, dari Gus Yaqut, Sandiaga, dan Tri Risma/instagram/@jokowi /Instagram/@jokowi

Baca Juga: Awas! Ada Wisatawan Positif Covid-19, Dinkes Jateng Langsung Lakukan Tindakan ini

1. Tri Rismaharini

Tri Rismaharini pernah melaporkan jumlah kekayaannya pada KPK selama tahun 2018 saat menjabat sebagai wali kota Surabaya sebesar 7,1M.

Adapun rincian total yang dimiliki Risma yaitu tanah dan bangunan senilai Rp6,4 miliar, alat transportasi dan mesin (dua unit mobil) Rp985 juta, harta bergerak lainnya Rp85 juta serta kas dan setara kas Rp580 juta. Ia juga tercatat memiliki utang senilai Rp952 juta.

2. Sandiaga Salahuddin Uno

Sandiaga Salahuddin Uno pernah melaporkan kekayaannya kepada KPK pada tanggal 14 Agustus 2018 yaitu sebesar Rp5,09 triliun.

Baca Juga: Pemkot Solo Larang Penjualan Terompet, Wali Kota: Dikhawatirkan Tularkan Covid-19

Baca Juga: Jokowi Tunjuk Menkes Baru, Ganjar Pranowo Dapat Komplain, Ada Apa?

Adapun rincian total yang dimiliki Sandiaga Salahuddin Uno yaitu tanah dan bangunan senilai Rp191 miliar, alat transportasi dan mesin (dua unit mobil) Rp325 juta, harta bergerak lainnya Rp3,2 miliar, surat berharga Rp4,7 triliun, kas dan setara kas Rp495 miliar, dan harta lainnya Rp41 miliar. Ia juga tercatat memiliki utang Rp340 miliar.

3. Budi Gunadi Sadikin

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x