Pilkada Tangsel 2020: Dinasti Atut Klaim Kemenangan Atas Dinasti Prabowo dan Ma’ruf Amin

- 10 Desember 2020, 07:15 WIB
Tiga pasangan calon (paslon) peserta Pilkada Tangsel 2020.
Tiga pasangan calon (paslon) peserta Pilkada Tangsel 2020. /Foto: KPU Kota Tangerang Selatan/

Baca Juga: Ada Pulsa Rp7,5 Juta Gratis dari Telkomsel, Ini Syarat dan Cara Daftar Agar Dapat!

Berdasarkan hasil hitung cepat oleh Indikator Politik Indonesia dengan suara masuk mencapati 95 persen per pukul 16.00 WIB, Benyamin-Pilar meraih suara 41,85 persen, Muhammad-Saras meraih 34,42 persen, dan Azizah-Ruhamaben meraih 23,72 persen.

Berdasarkan hasil hitung cepat oleh Chart Politika, Benyamin-Pilar meraih suara 40,26 persen, Muhammad-Saras meraih 35,99 persen, dan Azizah-Ruhamaben meraih 23,76 persen.

Berdasarkan hasil hitung cepat oleh LSI pimpinan Denny JA, Benyamin-Pilar meraih suara 43,14 persen, Muhammad-Saras meraih 35,19 persen, dan Azizah-Ruhamaben meraih 21,67 persen.***

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah