Ada 6 Tipe Teman yang Wajib Kamu Punya, Salah Satunya yang Bertipe Pemberani

- 8 Agustus 2020, 10:00 WIB
ILUSTRASI teman.*
ILUSTRASI teman.* /Pexels
  1. Teman Pemberani

Tipe teman pemberani akan sangat mudah untuk berinteraksi dan beradaptasi dengan hal baru. Hal tersebut akan sangat membantumu jika kamu pemalu dan sulit beradaptasi dengan hal baru.

  1. Teman Penasehat

Tipe teman penasehat biasanya adalah orang yang lebih tua. Teman penasehat akan membantu menasehatimu dan memberi arahan jika kamu melakukan hal yang salah.

Baca Juga: 6 Ciri-Ciri pada Orang Sombong, Kamu Termasuk Nggak?

Baca Juga: Update Daftar Harga Ponsel Oppo Terbaru Agustus 2020, Dari yang 1 Juta Hingga 17 Juta.

  1. Teman pekerja keras

Tipe teman pekerja keras akan mendorongmu untuk menjadi orang yang pekerja keras juga. Teman pekerja keras akan membantumu menghilangkan sifat malas.

  1. Teman Humoris

Tipe teman humoris bisa menjadi penghiburmu di saat merasa bosan. Teman humoris akan selalu memberikan sisi lucu di setiap hal dilakukannya.

Baca Juga: Ciri–Ciri Wanita yang Selingkuh, Apakah Pasanganmu Begini? Tinggalkan Jika Iya

Baca Juga: Apa Saja Pemicu dari Sebuah Perselingkuhan, Berikut Ini Ulasannya

  1. Teman dari budaya yang berbeda

Teman dari budaya yang berbeda akan memberimu pandangan baru dalam menanggapi suatu hal, ini akan sangat berguna untuk menumbuhkan rasa hormat dan menghargai sesama.

Itulah 6 tipe teman yang harus kamu punya dalam hidupmu, apakah kamu sudah punya salah tipe teman tersebut?***

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Life hack


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x