7 Manfaat Polenta Menurut Dokter Saddam Ismail, Bubur Jagung Asal Italia

- 21 Desember 2021, 08:23 WIB
7 Manfaat Polenta Menurut Dokter Saddam Ismail, Bubur Jagung Asal Italia
7 Manfaat Polenta Menurut Dokter Saddam Ismail, Bubur Jagung Asal Italia /Pexels.com/NEOSiAM 2021

SEMARANGKU - Dokter Saddam Ismail menjelaskan bahwa Polenta adalah bubur jagung berasal dari italia yang banyak memberikan manfaat bagi tubuh.

Menurut dokter Saddam Ismail, Polenta mempunyi tekstur yang beragam mulai dari karena waktu lama memasak dan cara penyajiannya.

Dokter Saddam Ismail juga menjelaskan, jika Polenta langsung disajikan pasti akan terlihat seperti bubur biasa, tapi kalau agak lama teksturnya bisa kental atau padat.

Baca Juga: Kamu Suka Minum Kopi? Yuk Pahami Manfaat dan Efek Sampingnya Bagi Tubuh

Polenta adalah bubur jagung yang bagus untuk kesehatan, sehingga akan baik ketika kita mengkonsumsinya secara rutin.

Dikutip dari channel youtube Dokter Saddam Ismail, inilah 7 manfaat bubur Polenta bagi kesehatan tubuh:

1. Rendah lemak

Polenta adalah bubur jagung yang rendah lemak. Cocok sekali ketika menjalani diet dengan mengonsumsi bubur polenta.

Polenta akan kehilangan rendah lemaknya ketika dalam memasaknya terdapat campuran mentega atau margarin.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah