Memahami Pengertian dan Jenis Nilai Secara Mendalam

- 7 Oktober 2021, 09:30 WIB
Memahami Pengertian dan Jenis Nilai Secara Mendalam
Memahami Pengertian dan Jenis Nilai Secara Mendalam /Pixabay/tookapic

Berdasarkan pada definisi diatas dapat disimpulkan bahwa nilai adalah sesuatu yang berharga dan berguna bagi manusia serta dianggap sebagai acuan tingkah laku.

Setelah memahami pengertian nilai dari berbagai pendapat tentunya sudah pantas untuk mengetahui jenis-jenis nilai secara mendalam.

Adapun jenis-jenis nilai menurut Mac Scheller di antaranya adalah sebagai berikut:

1. Nilai Kenikmatan, yaitu nilai yang mengenakkan atau tidak mengenakkan segala sesuatu yang berkaitan dengan indra manusia yang
menyebabkan manusia senang atau menderita.

2. Nilai kehidupan, yaitu nilai yang penting bagi kehidupan.

3. Nilai kejiwaan, yaitu nilai yang tidak tergantungpada keadaan jasmani maupun lingkungan.

4. Nilai kerohanian, yaitu moralitas nilai dari yang suci dan tidak suci.

Demikian penjelasan tentang pengertian dan jenis-jenis nilai secara mendalam.***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah