Cara Meningkatkan Imunitas Tubuh di Masa Pandemi, Nomor 1 Mudah Dilakukan

- 2 Januari 2021, 16:09 WIB
Ilustrasi wanita di tempat tidur/ Ini cara meningkatkan imunitas tubuh daat pandemi
Ilustrasi wanita di tempat tidur/ Ini cara meningkatkan imunitas tubuh daat pandemi /pixabay/xiangying_xu /

4. Lakukan olahraga ringan

Olaharaga secara teratur dapat membantu regenerasi sel kekebalan tubuh secara teratur. Terlebih ada studi menunjukan bahwa satu sesi olahraga sedang dapat meningkatkan efektivitas vaksin kepada orang dengan sistem daya tahan tubuh yang lemah. Olahraga ringan contohnya seperti lari pagi, berenang, ataupun bersepeda. Kebanyakan orang harus menargetkan setidaknya 150 menit olahraga sedang per minggunya secara alami. ***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x