5 Barang yang Dipercaya Bisa Membawa Keberuntungan, Koleksi Yuk!

6 Oktober 2020, 08:39 WIB
5 Barang yang Dipercaya Bisa Membawa Keberuntungan /Pixabay/PublicDomainPictures

SEMARANGKU – Keberuntungan adalah salah satu aspek dalam hidup, berikut ini adalah lima barang yang dipercaya dapat membawa keberuntungan kepada kita.

Keberuntungan merupakan salah satu aspek dalam hidup yang tak bisa kita atur, berbeda dengan aspek lainnya yang masih bisa kita atur seperti kepandaian atau kekuatan.

Namun, terdapat banyak hal yang dipercaya dapat meningkatkan keberuntungan anda, meski tak ada bukti secara ilmiah, tapi beberapa orang mengaku mendapat keberuntungan karena hal hal tersebut.

Baca Juga: Tsunami Pulau Jawa, Fenomena Alam dan Pertanda Menakutkan yang Menyertainya, Sebelum Hapus Daratan

Baca Juga: Tanda Alam Saat Tsunami 20 Meter Datang ke Pulau Jawa, Ini yang Paling Menakutkan dan Diwaspadai

Kita pasti ingin mendapat banyak keberuntungan dalam hidup kita dan sedikit kesialan.

Maka dari itu, cobalah mengoleksi beberapa barang yang dipercaya membawa keberuntungan, sebagaimana dikutip Semarangku dari The Balance Everyday.

1. Semanggi Berdaun Empat

Semanggi berdaun empat adalah simbol keberuntungan Irlandia Kuno. Mereka percaya bahwa semanggi berdaun empat dapat membantu mereka menemukan peri dan menghilangkan kesialan mereka.

Baca Juga: Jadwal Acara Indosiar Malam Ini Selasa 6 Oktober 2020 Ada Pop Academy: Final Audition

Baca Juga: SOAL DAN JAWABAN TVRI Belajar dari Rumah Hari Ini Selasa 6 Oktober 2020, SD Kelas 4-6 Sederajat

Keempat daun di semanggi masing masing menyimbolkan kepercayaan, harapan, cinta dan keberuntungan. Ada juga yang mengatakan bahwa keempat daun semanggi melambangkan ketenaran, kekayaan, kesehatan dan cinta abadi.

Hal yang membuat semanggi berdaun empat hal yang dapat membawa keberuntungan adalah karena semanggi berdaun empat sangat langka dan hanya orang yang benar benar beruntung saja yang dapat menemukannya.

Sehingga, jika anda menemukan semanggi berdaun empat, maka anda akan menjadi orang yang beruntung.

Baca Juga: Binatang Ini Jadi Pertanda Datangnya Gempa dan Tsunami, Jika Ketemu Lari Cari Tempat Aman

Baca Juga: Tsunami 20 Meter di Pantai Selatan Jawa, Daerah Ini Jadi yang Terparah Kata Peneliti ITB

2. Tapal Kuda Keberuntungan

Kita pasti pernah mendengar tentang tapal kuda pembawa keberuntungan.

Banyak legenda yang berhubungan dengan hal ini, salah satunya adalah dipercaya bahwa peri pembawa kesialan membenci besi, sehingga orang orang menggantung tapal kuda besi di depan rumah mereka, agar para peri pembawa kesialan tak berani mendekat.

Masih ada banyak legenda mengenai tapal kuda keberuntungan.

Namun, apapun legendanya, orang orang masih percaya dengan tapal kuda keberuntungan ini, jadi kenapa tidak anda coba saja.

Baca Juga: Jalan Pintas untuk Dapatkan Kuota Internet Murah Telkomsel 10 GB, Yuk Ikuti!

Baca Juga: Kuota Internet Gratis Hingga 50 GB dan Promo 30 GB Terbaru dari Indosat, Ini Cara Dapatnya!

3. Dadu Keberuntungan

Dadu adalah salah satu benda yang erat dengan hal keberuntungan, bagaimana tidak. Banyak permainan menggunakan dadu yang berhubungan dengan keberuntungan, bahkan menggeser dadu sendiri membutuhkan keberuntungan.

Maka dari itu, dadu menjadi benda keberuntungan.

Pada perang dunia ke-2 banyak pilot pesawat yang membawa benda benda keberuntungan mereka, seperti kartu judi dan dadu untuk meningkatkan keberuntungan mereka agar selamat.

Baca Juga: Tidak Lolos Kartu Prakerja Gelombang 10? Ikut Program Jaring Pengaman Sosial atau JPS Kemnaker Saja

Baca Juga: Sedih Tidak Dapat Kartu Prakerja, Ikut Saja JPS Kemnaker atau Jaring Pengaman Sosial, Cek Disini

Bahkan sampai sekarang, kita sering melihat gantungan dadu di kaca depan mobil.

4. Kumbang Kepik

Kumbang kepik adalah salah satu serangga cantic yang dipercaya dapat membawa keberuntungan.

Dalam bahasa Jerman, kepik disebut dengan “Glueckskaefer” yang berarti keberuntungan.

Beberapa budaya mengatakan jika sebuah kepik mendarat di tubuh and, maka keberuntungan anda akan meningkat, ada juga yang mengatakan bahwa seorang gadis menemukan kepik, maka dia akan segera menikah.

Baca Juga: Syukurlah, BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Cair Rp 1,2 Juta di Bank BRI, Mandiri, Login Sisnaker Disini

Baca Juga: Kabar Baik, BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Cair Rp 1,2 Juta ke Rekening Bank Swasta, Cek Penerima di Sini

Ada juga yang mengatakan jika banyak kepik ditemukan saat musim semi, maka para petani akan panen besar.

Semakin merah dan semakin banyak bintiknya, maka semakin besar keberuntungannya.

5. Angka 7

Kita pasti pernah mendengar bahwa angka 7 adalah angka pembawa keberuntungan.

Namun, apakah anda tahu mengapa?

Pada masa Yunani Kuno, angka 7 dipercaya sebagai angka sempurna karena merupakan jumlah dari angka 3 (segitiga) dan angka 4 (kotak).

Baca Juga: Tanda Alam Saat Tsunami 20 Meter Datang ke Pulau Jawa, Ini yang Paling Menakutkan dan Diwaspadai

Baca Juga: Tsunami Pulau Jawa, Fenomena Alam dan Pertanda Menakutkan yang Menyertainya, Sebelum Hapus Daratan

Angka 7 juga menjadi angka keberuntungan karena, pada satu minggu terdapat 7 hari.

Pada pelangi terdapat 7 warna, pada perjudian angka 777 menjadi angka dengan hadiah terbesar.

Maka dari itu, angka 7 dipercaya sebagai angka keberuntungan, cobalah membawa 7 benda favorit atau 7 kristal atau 7 benda lain, untuk meningkatkan keberuntungan anda.

Itulah 5 hal yang dipercaya dapat membawa keberuntungan kepada kita. ***

Editor: Risco Ferdian

Sumber: The Balance Everyday

Tags

Terkini

Terpopuler