Niat Puasa Ayyamul Bidh Bulan Dzulhijjah 1444 H Juni 2023, Mari Simak Penjelasannya Jangan Sampai Salah

- 4 Juni 2023, 10:00 WIB
Niat Puasa Ayyamul Bidh Bulan Dzulhijjah 1444 H/ Juni 2023, Mari Simak Penjelasannya Jangan Sampai Salah /
Niat Puasa Ayyamul Bidh Bulan Dzulhijjah 1444 H/ Juni 2023, Mari Simak Penjelasannya Jangan Sampai Salah / /// Pixabay/syaifulptak57

Berikut bacaan niat puasa Ayyamul Bidh beserta artinya.

نَوَيْتُصَوْمَاَيَّامَاْلبِيْضِسُنَّةًلِلهِتَعَالَى

Nawaitu Sauma Ayyami Bidh Sunnatan Lillahi Ta'ala.

Artinya : Saya berniat puasa sunnah ayyamul bidh karena Allah ta'ala.

Dalam rangkaian ibadah puasa di dalam Islam, puasa Ayyamul Bidh memiliki peran penting sebagai tambahan untuk mendapatkan keberkahan dan mendekatkan diri kepada Allah.

Namun perlu diingat bahwa pelaksanaan puasa ini bersifat sunnah dan tidak diwajibkan bagi umat muslim.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x