Amerika Serikat Pepet Korea Utara untuk Akhiri Uji Coba Rudal yang Dinilai Provokatif

- 24 Oktober 2021, 15:15 WIB
Amerika Serikat Pepet Korea Utara untuk Akhiri Uji Coba Rudal yang Provokatif
Amerika Serikat Pepet Korea Utara untuk Akhiri Uji Coba Rudal yang Provokatif /REUTERS/Leah Millis

Rudal yang ditembakkan dari kapal selam lebih sulit dideteksi terlebih dahulu dan akan memberi Korea Utara kemampuan serangan balasan sekunder.

Baca Juga: PBB Peringatkan Dunia Akan Bencana yang Memprihatikan karena Perubahan Iklim dan Senggol Amerika serta China

Peluncuran itu melanggar beberapa resolusi Dewan Keamanan PBB yang diberlakukan di Utara dan menimbulkan ancaman bagi tetangga DPRK dan masyarakat internasional.

Sementara itu, Korut sendiri menolak tawaran Amerika Serikat.

Mereka juga menuduh AS dan Korsel berbicara diplomasi sambil meningkatkan ketegangan dengan kegiatan militer mereka sendiri.***

 

Halaman:

Editor: Ajeng Putri Atika

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah