WHO Pesimis Dapat Temukan Asal-Usul Covid-19, Desak China Ungkap Data Awal

- 14 Oktober 2021, 11:31 WIB
Iliustrasi WHO Pesimis Dapat Temukan Asal-Usul Covid-19, Desak China Ungkap Data Awal.
Iliustrasi WHO Pesimis Dapat Temukan Asal-Usul Covid-19, Desak China Ungkap Data Awal. /Pixabay / 18427938

Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom Ghebreyesus mengatakan penyelidikan terhambat.

Keterlambatan tersebut dikarenakan kelangkaan data mentah yang berkaitan dengan hari pertama virus Covid 19 menyebar.

WHO pada hari Rabu menyebutkan 26 anggota yang diusulkan dari Kelompok Penasihat Ilmiah tentang Asal-usul Patogen Novel (SAGO).

26 anggota tersebut, termasuk ilmuwan yang berasa dari China dan turut mengambil bagian dalam penyelidikan bersama di Wuhan.

Baca Juga: Manfaat Puasa Bagi Kesehatan Fisik dan Psikis, Begini Penjelasanya!

Walaupun pada kesimpulan pertama diperoleh, bahwa virus Covid 19 datang dari kelelawar, namun WHO menyatakan bahwa perlu studi lebih lanjut.

Sementara itu, WHO masih menyelidiki asal-usul Covid 19 dari laboratorium di Wuhan yang melaporkan muncul virus Covid 19.***

Halaman:

Editor: Khansa Amirah Rasyida

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x