Diduga Dijual Taliban, Humvee Milik Pasukan AS yang Ditinggal di Afghanistan Muncul di Iran

- 3 September 2021, 19:45 WIB
 Puluhan kendaraan lapis baja Humvee terlihat sedang diangkut truk di Iran setelah pasukan AS meninggalkan Afghanistan/Twitter/@KianSharifi
Puluhan kendaraan lapis baja Humvee terlihat sedang diangkut truk di Iran setelah pasukan AS meninggalkan Afghanistan/Twitter/@KianSharifi /

Beberapa dekade terakhir hubungan Iran dengan Taliban mengalami pasang surut antara permusuhan dan aliansi.

Beberapa bulan lalu, Iran melakukan kontak dengan Taliban untuk menghentikan kampanye militernya melawan pemerintahan Ashraf Ghani dan berhenti menyeret Afghanistan ke dalam perang saudara.

Setelah diambil alih Taliban, pemerintah Teheran melihat gelombang masuknya warga Afghanistan yang melarikan diri ke Iran.

Bulan Agustus lalu, Iran mengikuti permintaan Taliban untuk mulai melanjutkan ekspor bahan bakar ke Afghanistan.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah