Satu Rudal Balistik Iran Dijatuhkan di Dekat Kapal Induk AS di Samudra Hindia, Memanas!

- 19 Januari 2021, 09:26 WIB
Ilustrasi Serangan Rudal Iran
Ilustrasi Serangan Rudal Iran /Pixabay/SpaceX-Imagery/

SEMARANGKU - Salah seorang penjabat Amerika Serikat yang tidak mau disebutkan namaya mengabarkan bahwa ada rudal balistik Iran yang ditembakan ke jarak 1 km dari kapal induk USS Nimitz di Samudra Hindia.

Dilansir dari Pars Today yang mengutip dari laporan Fox News, seorang penjabat Amerika Serikat itu menyebut bahwa ada satu unit rudal balistik yang ditembakan Iran ke jarak 1 km dari kapal induk USS Nimitz di Samudra Hindia.

Diketahui sebelumnya bahwa kapal induk USS Nimitz milik Amerika Serikat sedang melakukan melakukan manuver militer di Samudra Hindia, kemudian dikejutkan dengan rudak balistik Iran yang jatuh di jarak 1 km dari posisi kapal induk itu.

Baca Juga: Arus Banjir Kalsel Seret Puluhan Mobil Hingga Air Sentuh Spion, Ini Faktanya

Baca Juga: Download Logo Harlah NU ke-95 PNG, JPG, dan PDF, Klik Link-nya di Sini!

Satu rudal balistik Iran ditembakan dan jatuh di jarak 1 km dari kapal induk AS di Samudra Hindia

Menurut penjelasan dari penjabat AS yang tidak ingin disebut namanya itu, pihak militer AS sebenarnya telah memprediksi adanya penembakan rudal ke kapal induk USS Nimitz.

Akan tetapi, pihaknya khawatir karena tidak tahun Iran akan menembak rudal balistik ke arah mana.

Baca Juga: BSU BLT Subsidi Gaji Cair ke 12 Juta Orang Lebih, Kamu Belum Dapat? Ini Penyebabnya!

Baca Juga: Logo Harlah NU ke-95 Dirilis PBNU, Ini Makna dan Filosofinya

Beberapa sumber juga mengaitkan sistem pendeteksi dari militer AS.

Menurut laporan Fox News, satelit mata-mata AS berhasil mendeteksi pemenmabakan rudal balistik Iran ke wilayah Samudra Hindia.

Namun ada juga pihak lain yang mengatakan bahwa kapal USS Nimitz AS tidak berhasil mendeteksi rudal balistik dari Iran. ***

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Pars Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x