Logo Harlah NU ke-95 Dirilis PBNU, Ini Makna dan Filosofinya

- 19 Januari 2021, 08:07 WIB
Logo Harlah NU ke-95
Logo Harlah NU ke-95 /Dok. NU/

SEMARANGKU – Inilah makna dan filosofi logo harlah NU ke-95

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama atau PBNU merilis logo harlah NU ke-95 yang jatuh pada tanggal 31 Januari 2021.

Simak penjelasan makna dan filosofi logo harlah NU ke-95 dari tim desainer.

Baca Juga: Duh! Kasdim Gresik Meninggal Dunia Usai Suntik Vaksin Covid-19, Ini Faktanya!

Baca Juga: Jadwal Wakil Indonesia di Toyota Thailand Open 2021 Hari Pertama, Cek Selengkanya di Sini!

Makna dan filosofi logo harlah NU ke-95

 

Tim desainer logo harlah NU ke 95 Dain Nur Rafita Ardani Rahmansyah mengungkapkan pada logo yang dirinya buat selama 4 hari memiliki makna dan filosofi yang mendalam.

Dalam desain tersebut terdapat dua bulatan yang menggabungkan angka sembilan dan lima di bagian tengah.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: NU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x