Meski Lebih Cepat Menyebar, Virus Omicron Dinilai Tidak Berbahaya Ini Penjelasan Ilmuwan Inggris

- 25 Desember 2021, 10:00 WIB
Ilustrasi varian Omicron. Meski Lebih Cepat Menyebar, Virus Omicron Dinilai Tidak Berbahaya Ini Penjelasan Ilmuwan Inggris
Ilustrasi varian Omicron. Meski Lebih Cepat Menyebar, Virus Omicron Dinilai Tidak Berbahaya Ini Penjelasan Ilmuwan Inggris /Pixabay/

SEMARANGKU - Para ilmuwan Inggris menemukan, bahwa virus Omicron ternyata tidak separah varian Covid lainnya. 

Omicron dinilai tidak seberbahaya varian lain dari virus Covid.

Meskipun begitu, Omicron memiliki proses penyebaran yang lebih cepat walaupun tidak dinilai berbahaya.

Baca Juga: Hanya dengan Menangis, Seseorang Bisa Tak Tesentuh Api Neraka, Buya Yahya: Menangis di Tengah Malam

Menurut beberapa penelitian dari para ilmuwan, orang-orang yang terinfeksi Omicron cenderung tidak memerlukan rawat inap.

Menurut presentase, orang yang terinfeksi varian Omicron bahkan tidak separah ketika terpapar varian Delta.

Menurut Badan Keamanan Kesehatan Inggris (UKHSA) pula, orang yang terpapar virus Omicron memiliki kemungkinan lebih kecil untuk dirawat di rumah sakit.

Walaupun diniliai tidak begitu berbahaya, para ilmuwan Inggris memeringatkan bahwa tingkat infeksi tidak berubah. 

Sementara di Inggris sendiri telah mengalami lonjakan besar dengan jumlah kasus baru 119.789 pada Kamis.

Halaman:

Editor: Khansa Amirah Rasyida

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x