Cek apb.kemdikbud.go.id, Bantuan Rp 1 Juta dari Pemerintah Hanya Cair di Rekening Ini

27 November 2020, 07:00 WIB
Ilustrasi BLT.* /Zona Jakarta

SEMARANGKU - Bantuan Apresiasi Pelaku Budaya (APB) Rp1 juta dari Pemerintah hanya akan cair ke penerima dengan nomor rekening tertentu.

Bantuan Rp1 juta dari pemerintah saat ini dalam proses penyaluran tahap 2.

Sebelumnya, calon penerima bantuan Rp1 juta diharuskan untuk daftar di link apb.kemdikbud.go.id sebelum tanggal 25 November 2020 lalu.

Baca Juga: Setelah Polda Jabar, Polda Metro Jaya Naikkan Status Kasus Kerumunan Habib Rizieq di Petamburan

Baca Juga: Cair 50 GB Besok, Ini Cara Dapat Kuota Internet Gratis Kemendikbud tahap 2 Bulan November

Bantuan Rp1 juta dari pemerintah ditujukan kepada pelaku budaya di Indonesia yang terdampak Covid-19.

Bantuan Rp1 juta ini merupakan bantuan yang dinisiasikan oleh Kemendikbud dan Direktorat Jenderal Kebudayaan.

Pelaku budaya yang sudah daftar dan cek NIK KTP di link apb.kemdikbud.go.id, diharapkan untuk menunggu proses penyaluran.

Baca Juga: Kuota Internet Gratis Kemdikbud Cair Besok! Pastikan Dapat 100 GB di November dengan Lakukan Ini

Baca Juga: Login sso.bpjsketenagakerjaan.go.id Cek Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Subsidi Gaji Tahap 5

Karena proses penyaluran dilakukan selambat-lambatnya dalam dua minggu.

Bantuan APB Rp1 juta akan langsung disalurkan ke rekening penerima.

Akan tetapi, penyaluran bantuan APB Rp1 juta hanya dilakukan melalui tiga Bank yang telah ditunjuk pemerintah.

Baca Juga: Kecam dan Minta Pimpinan KPK Tegur Pihak Ini, ICW: Barang Bukti Kasus Edhy Prabowo Bisa Hilang

Baca Juga: Trik dan Cara Cek BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan BSU Termin 2 Via Laman kemnaker.go.id

Tiga Bank tersebut yakni Bank BRI, Bank Mandiri, dan Bank BNI.

Pihak penyelenggara mengonfirmasi bahwa proses penyaluran hanya dilakukan melalui tiga Bank di atas. ***

Editor: Risco Ferdian

Sumber: APB Kemendikbud

Tags

Terkini

Terpopuler