Honda Kolaborasi Bareng Gameloft Adakan Kompetisi Berhadiah Rp 35 Juta Lewat Game Balapan

- 15 September 2020, 15:45 WIB
Kompetisi balap online Honda kolaborasi dengan Gameloft
Kompetisi balap online Honda kolaborasi dengan Gameloft /honda-indonesia

Baca Juga: Jadwal Bocor! Kartu Prakerja Gelombang 9 Bisa Dibuka di Tanggal Ini, Catat

Senior Managing Director Gameloft SEAP, Florent Vallauri, mengungkapkan bahwa kerja sama dengan Honda merupakan kolaborasi positif yang dapat mengubah mobile game menjadi platform digital yang mumpuni.

Honda menyelenggarakan kompetisi Brio Virtual Challenge dan akan memberikan hadiah sebesar Rp 35 juta. Hadiah tersebut akan diperebutkan para peserta kompetisi dalam 3 periode.

Periode pertama akan diselenggarakan di trek Oriental Town pada 24 September 2020 – 7 Oktober 2020. Sedangkan periode kedua digelar di trek Snow Aftermath pada 22 Oktober 2020 – 4 November 2020.

Baca Juga: Program BLT Subsidi Gaji Tahap 3 Tak Kunjung Cair, Kemnaker: Saya Bilang Tunggu 4 Hari

Baca Juga: Sabar Ya! BLT Rp 1,2 Juta Untuk Korban PHK Telat Cair, Pastikan Anda Dapat SMS dari BP Jamsostek

Dan periode terakhir akan dilangsungkan di trek Seaside Village pada 18 November 2020 – 1 Desember 2020. Game ini sudah tersedia di Google Play Store. Para pengguna dapat mengunduh Brio Virtual Drift Challenge pada ponsel mereka.

Honda rutin menggelar kompetisi virtual seperti Honda Brio Virtual Modification #3 dan Honda Racing Simulator Championship. ***

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: HONDA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah