Tilang Elektronik ETLE Jawa Tengah Siap Beroperasi, Pol Ahmad Luthfi : 21 CCTV dan 6 Speedcam Terpasang

- 23 Maret 2021, 16:56 WIB
Irjen Pol Ahmad Luthfi ungkap Tilang Elektronik ETLE Jawa Tengah dipastikan akan siap beroperasi mulai hari ini
Irjen Pol Ahmad Luthfi ungkap Tilang Elektronik ETLE Jawa Tengah dipastikan akan siap beroperasi mulai hari ini /Dok. Polda Jateng

Baca Juga: Gawat! BWF Dapat Kiriman Ancaman Pembunuhan dari Netizen Indonesia

Serta, apabila selama tiga kali belum ada respon, maka sistem akan memblokir dan harus membayar denda dengan membawa KTP asli dan STNK.

Menurut data Ditlantas Polda Jateng, sebaran titik CCTV ETLE yaitu:

1. Semarang ada di 3 titik, Jalan Pandanaran depan RS Hermina, depan Kantor BRI, dan Jalan Brigjen Katamso.

2. Demak, di Traffic Light Bogorme.

3. Pati dua titik, Jalan Kol Sunandar dan Jalan A.Yani

4. Surakarta enam titik, simpang 5 Komplang, simpang 5 Balapan, simpang 4 Kerten, simpang 4 Sate Dahlan, simpang 4 Mujahidin, dan simpang 4 Patung Wisnu.

5. Klaten dua titik, simpang 4 Pasar Srago dan simpang 4 Bendi Gantungan.

6. Karanganyar, simpang 3 Nglano.

7. Wonogiri, simpang 4 Ponten.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah