Mengenal Mimamori, Teknologi Fleet Management System dari Isuzu

- 18 Agustus 2020, 14:03 WIB
Kendaraan Niaga  Isuzu/Isuzu-astra.com/
Kendaraan Niaga Isuzu/Isuzu-astra.com/ /

Baca Juga: Tato di Bagian Tubuh Jungkook Terlihat, Army: Tidak Perlu Disensor

Kekuatan terbesar Mimamori terletak pada laporan mengenai kebiasaan pengemudi.

Laporan-laporan tersebut berguna untuk memastikan pengemudi truk dapat mengoperasikan truk secara aman dan efisien.

Selain itu pengguna dapat memonitor konsumsi bahan bakar, kebiasaan cara pemilihan kecepatan, kebiasaan idling, kebiasaan penggunaan pedal gas, kebiasaan pengereman, kebiasaan pemilihan rpm mesin dan kebiasaan pemindahan gigi.

Baca Juga: Mendadak! Kang So Ra Umumkan Pernikahan, Inilah Calonnya

Baca Juga: Setelah 10 Tahun Bersama, Krystal f(x) Akhirnya Tinggalkan SM Entertainment

Mimamori juga dilengkapi dengan sistem alarm yang memberikan peringatan.

Jika kecepatan kendaraan terlalu tinggi, pengereman mendadak, memasuki daerah terlarang, RPM mesin terlalu tinggi, telat memindah gigi, Mimamori otomatis memberikan alarm peringatan kepada pengemudi, dan otomatis mengirimkan email notifikasi kepada pengguna.

Mimamori juga dilengkapi dengan notifikasi DTC (Data Trouble Code) yang secara otomatis mengirimkan notifikasi bahwa terjadi tanda-tanda kegagalan fungsi di dalam kendaraan tersebut.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro dan Pro Max, Persamaan dan Perbedaan dari Keduanya

Halaman:

Editor: Nirnugroho Talwenggosunu

Sumber: Isuzu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah